Lebih jauh, menurut Waka Polres, pihaknya juga memastikan kelayakan fasilitas ataupun sarana prasarana pelayanan masyarakat. Waka Polres, ingin mengetahui secara riil, para personel dalam melayani dengan baik, serta kondisi fasilitas pelayanan, apakah sudah maksimal.
“Kami tekankan ke personel pelayanan, agar mengutamakan pelayanan humanis ke masyarakat. Karena, tugas pokok Polri adalah melayani, mengayomi, dan melindungi masyarakat dengan tulus serta ikhlas,” jelasnya.
Halaman





