READNEWS.ID, PALU – Kota Palu kembali diguncang gempa bumi. Kali ini 5.3 skala richter pada pukul 17:09:22 WIB. Minggu, (06/08).
Menurut Data Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMG) Pusat Gempa berada 41 kilo meter (km) bagian tenggara Kota Palu Sulawesi Tengah. Dikedalaman 10 km 1.14 LS – 120.16 BT.
Gempa dirasakan cukup kuat dikarenakan kedalaman gempa hanya 10km. Bangunan dan atap rumah warga bergetar sehingga menimbulkan kepanikan.
Halaman