Semua menunjukan dan mengarahkan, bahwa demokrasi merupakan hal terpenting dalam praktek kita berbangsa dan bernegara…..tapi kalalu KPU saja tidak mampu meyakinkan hal penting ini, masihkah kita berharap bahwa pesta demokrasi yang akan di gelar tahun depan, akan melahirkan suksesi kepemimpinan pada semua jenjang yang benar benar menjadi harapan masyarakat, ataukah kita simpan saja harapan tersebut, sambil menunggu sang ratu adil …?
Ironis memang, lembaga yang lahir pasca reformasi, dengan segala pengorbanan para pelajar dan mahasiswa kala itu, harus stagnan seperti lembaga lembaga adhock lainya, karena hanya tuntutan rutinitas, tehnis dan seremonial, yang bermuara pada hilang dan matinya spirit demokrasi yang kita agung agungkan selama ini. яндекс
Wajar kalau hal ini banyak melahirkan tanya, apa bedanya KPU dengan event organizer…?
(red)