“Yang terjadi itu hanya rembesan air hujan karena angin kencang. Air yang ditiup angin kencang itu yang masuk ke ruangan tapi sudah tidak masuk ke ruangan gedung lagi,” ungkapnya.
Ia juga mengucapkan terima kasih kepada teman-teman jurnalis sudah mensosialisasikan kepada masyarakat sehingga tidak menimbulkan opini-opini negatif.
Ditambahkan Rolex, jika saat peresmian gedung Perpustakaan Daerah Poso, mendapat apresiasi dari Deputi Perpusnas mewakili Gubernur Sulteng, ternyata gedung perpustakaan Poso merupakan gedung perpustakaan terbaik, memiliki penyediaan fasilitas lengkap.
“Perpusnas mengapresiasi kepada Bupati Poso dengan adanya gedung perpustakaan yang terbaik dibangun,” pungkasnya. (SYM)
Halaman