Kapolres Tapsel, AKBP Imam Zamroni, SIK, MH, mengatakan, bahwa kegiatan pengamanan Polri ini merupakan bagian dari Ops Mantap Brata Toba 2023-2024.

Tujuannya, kata Kapolres, guna mengantisipasi dan meminimalisir gangguan Kamtibmas. Terutama di Gudang KPU Paluta seusai menerima logistik Pemilu.

“Dari hasil Patroli ini, situasi Kamtibmas di Gudang KPU Paluta terpantau aman dan kondusif,” ujar Kapolres.

Ramadhan 2025