READNEWS.ID, JAKARTA – Polres Metro Jakarta Barat bersama dengan Tim Brimob gegana Polda Metro Jaya melakukan sterilisasi disejumlah gereja di wilayah Jakarta Barat, Minggu (24/12/2023).
Tindakan sterilisasi ini menjadi langkah proaktif guna memastikan bahwa lokasi yang akan dipergunakan oleh jemaat dalam perayaan ibadah Natal berjalan dalam suasana yang aman dan nyaman.
Terdapat 185 gereja yang akan melaksanakan perayaan ibadah Natal di Jakarta barat
Kabag Ops Polres Metro Jakarta, Akbp Randi Ariana, menyampaikan bahwa sterilisasi ini dilakukan oleh tim Gegana Polda Metro Jaya.
Halaman